MAKANAN YANG SANGAT DISUKAI BURUNG KOLIBRI DAN LEBAH - TERTAWA DAN MENAGIS

Friday, 27 March 2020

MAKANAN YANG SANGAT DISUKAI BURUNG KOLIBRI DAN LEBAH

Makanan Yang Dibutuhkan
Makanan Burung Kolibri ini sangat menyukai dengan minuman nektar, cairan manis didalm bunga. Seperti lebah, mereka dapat menakar menilai jumlah gula dalam nektar yang mereka makan. Mereka tidak akan mendekati bung yang menghasilkan madu kurang dari 10% dan sangat menyukai bunga dengan kadar gula dan madu yang tinggi.

Nektar atau sari bunga 
Adalah cairan manis kaya dengan gula yang diproduksi bunga dari tumbuh-tumbuhan sewaktu mekar untuk menarik kedatangan hewan penyerbuk seperti serangga. Nektar dihasilkan kelenjar nektar yang biasanya terletak di dasar perhiasan bunga (perianthium), sehingga hewan penyerbuk mau tidak mau bersinggungan dengan kepala sari (anthera) dan pistil sewaktu mengambil nektar.

Nektar merupakan sumber makanan bagi lebah.
Dalam budidaya pertanian, nektar sangat penting untuk menarik perhatian serangga penyerbuk.

Nektar adalah sumber makanan yang Sedikit nutrisi Bagi kolibri sehingga kolibri dapat mengatur kebutuhan protein asupan, asam, amino dan mineral.